bagaimana upaya yang dilakukan oleh sunan Kudus dalam menyebarkan ajaran Islam di daerah Kudus?
Jawaban:
Sunan Kudus mengajarkan cara penyebaran agama Islam melalui toleransi. Menara Kudus adalah salah satu buktinya. Gaya arsitektur bangunan menara tersebut memiliki corak agama Islam dan Hindu. Tidak hanya itu, Sunan Kudus juga meminta agar masyarakat Kudus tidak menyembelih sapi pada perayaan Idul Adha.
[answer.2.content]